Akreditasi Rumah Sakit, selanjutnya disebut akreditasi, adalah pengakuan terhadap rumah
sakit yang diberikan oleh lembaga independen penyelenggara akreditasi yang ditetapkan
oleh Menteri Kesehatan, setelah dinilai bahwa rumah sakit itu memenuhi standar pelayanan rumah
sakit yang berlaku untuk meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit secara
berkesinambungan, dalam rangka mencapai akreditasi yang paripurna, sebelum survei yang sesungguhnya dilaksanakan survei (simulasi) oleh KARS di RSD Madani pada tanggal 9-11 Nopember 2016

Dari hasil pelaksanaan Survei Simulasi tersebut diperoleh hasil evaluasi sebagai dasar perbaikan untuk Survei Akreditasi yang InsyaAllah pelaksanaanmya di jadwalkan pada Februari 2017.

Berikut beberapa yang sempat terdokumentasikan oleh Admin

img_20161109_082408

img_20161110_151457

img_20161110_141505

Tags: , ,

RSD Madani Prov. Sulteng adalah Rumah Sakit milik pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tengah

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This field is required.

This field is required.