Alhamdulillah “Paripurna”

Alhamdulillah "Paripurna" itulah kata yang muncul di segenap keluarga besar RSUD Madani setelah melihat surat hasil akreditasi dari LARS-DHP selaku Asessor yang diterbitkan pada 22 Februari 2023 setelah pelaksanaan survey daring dan Luring (tatap muka), seperti kata pepatah "USAHA tidak akan menghianati HASIL"  dari hasil jerih payah semua pihak dari Jajaran Manajemen,…

Survey Akreditasi RS bersama LARS-DHP

Survey Luring RSDM oleh LARS-DHP Palu, 14 Februari 2023 RSUD Madani Prov. Sulteng, telah menjalani survey akreditasi yang dilaksanakan secara Luring (tatap muka) oleh tim Lembaga Akreditasi Rumah Sakit Darma Husada Paripurna (LARS-DHP). Survey dilaksakan pada tanggal 13 dan 14 Februari 2023 oleh Lembaga Akreditasi Rumah Sakit Darma Husada Paripurna…

Survey Akreditasi Daring via Zoom Meeting dengan Asesor LARS-DHP 2023

SURVEY DARING Palu, 10 Februari 2022, RSUD Madani pada tanggal 09 Februari telah menjalani tahapan survei akreditasi yang dilaksanakan secara daring oleh tim Lembaga Akreditasi Rumah Sakit Darma Husada Paripurna (LARS-DHP) yang beranggotakan dr. Irfan, M.Kes., Sp.PK. dan Ika Susanti Sahida, S.Kep., Ns. Direktur, Jajaran Manajemen RS, dokter ahli serta staf karyawan…